Wirausaha Sekolah Menengah Pertama 5. Menjadi pedagang sembako termasuk dalam kegiatan ....
a. distributor
b. konsumsi
c. distribusi
d. produksi

tlong bantu kak ​

5. Menjadi pedagang sembako termasuk dalam kegiatan ....
a. distributor
b. konsumsi
c. distribusi
d. produksi

tlong bantu kak ​

C. Distribusi

Karena pelaku yg menjual barang/menyalurkan barang disebut Distribusi dan pelakunya adalah Distributor

Jawaban :

C. Distribusi

Pembahasan :

Menjadi pedagang sembako termasuk dalam kegiatan distribusi Karena barang akan dipasarkan lewat proses distribusi untuk bisa menjangaku konsumen yang membutuhkan. Pelaku distribusi disebut distributor.

Contoh kegiatan ekonomi distribusi :

Seperti toko yang menjual kebutuhan bahan pokok (sembako), toko emas, dan lain sebagainya.

Saluran distribusi dapat dibagi menjadi tiga, yakni distribusi langsung, distribusi semi langsung, dan distribusi tidak langsung.

_______________________________

# Belajar Bersama Brainly

# Semoga Bermanfa'at

# Sekian Terimakasih

[answer.2.content]